Lalu bagaimana
langkah awal bagi pemula untuk terjun memulai bisnis trading forex secara
online? Mari simak langkah-langkah berikut :
#RINGKASAN CARA MEMULAI TRADING
1. Langkah 1 : Belajar Materi Dasar Trading
Forex Dari Berbagai Sumber (Youtube, Buku, Forum-Forum, Dll).
2. Langkah 2 : Pilih Broker Forex Baik Dan
Terpercaya
3. Langkah 3 : Buka Akun Demo
4. Langkah 4 : Unduh Platform Trading Forex
(Rekomendasi MT4/MT5)
5. Langkah 5 : Trading Di Akun Demo Sambil Mencari Sebuah Sistem Trading Yang Paling Cocok Untuk Anda
#PENJELASAN LANGKAH AWAL MEMULAI TRADING
1. LANGKAH 1 : BELAJAR MATERI DASAR
TRADING FOREX DARI BERBAGAI SUMBER (YOUTUBE, BUKU, FORUM-FORUM, DLL).
Langkah pertama bagi pemula yang baru
mengenal trading forex disarankan untuk belajar terlebih dahulu baik dari blog,
buku, youtube, seminar, forum, maupun sarana belajar lainnya.
Ingat Investasi TERBAIK itu bukan emas, bukan tanah, atau yang
lainnya, TAPI Investasi yang terbaik adalah INVESTASI LEHER KEATAS (ILMU), karena uang yang dikeluarkan untuk investasi leher keatas akan kembali
berkali-kali lipat.
Untuk buku, tentu saja diluaran sana sangat banyak buku-buku bagus yang WAJIB Anda baca. Namun untuk awal, penulis merekomendasikan 2 buku yang menarik dibaca untuk mendapatkan pengetahuan secara lebih mendalam mengenai Trading Forex:
JUDUL : Investasi Secara Benar - Mengungkap Rahasia Forex
PENULIS : Frento T.Suharto, MM, MBA
BAHASA : Bahasa Indonesia
Buku ini memuat aspek praktis dari trading forex yang mencangkup pembahasan analisis teknikal, analisis fundamental, indikator, trading system, hingga trading management.
JUDUL : Day Trading and Swing Trading the Currency Market - Technical and Fundamental Strategies to Profit from Market Moves (3rd Edition)
PENULIS : Kathy Lien
BAHASA : Bahasa Inggris
Buku ini berisikan informasi mengenai peristiwa bersejarah di pasar forex, apa yang menggerakkan pasar forex, korelasi mata uang, berbagai jenis strategi trading teknikal, berbagai jenis stretegi trading fundamental, dan lain-lain.
Untuk Forum, penulis merekomendasi forum
Indo.MT5 yang merupakan forum yang cukup aktif dan cocok sebagai media belajar
bagi teman-teman pemula hingga mahir (klik link ini menuju Indo.MT5).
-Area Diskusi
Trading: mencangkup percakapan forex secara umum, strategi transaksi,
tinjauan ekonomi, PAMM/Forex Copy, dll.
-Perangkat Lunak
Perdagangan: Otomatis Trading System (Robot/EA), Program MQL, dll.
-Broker &
Alat Pembayaran: mencangkup review broker forex, alat pembayaran, dll.
-Dialog bebas,
kontes di Indo.MT5, dan pembahasan lainnya.
Broker yang baik sangat penting dalam
transaksi Online Forex Trading. Beberapa poin yang Penulis perhatikan dalam
memilih broker adalah sebagai berikut :
- Memiliki alamat kantor yang jelas dan telah beroperasi lebih dari 5 tahun
- Tersedia layanan customer support (Live) dalam bahasa indonesia yang mudah di hubungi.
- Deposit & Penarikan dana yang mudah
- Tidak ada pembatasan untuk menggunakan segala macam metode trading (termasuk Hedging/Lock, Scalping, Martingale, Averaging, News Trading, penggunakan EA Robot Forex, dan sebagainya)
3.
LANGKAH 3 : BUKA AKUN DEMO
Daftarlah di salah satu Broker Forex
dan buatlah akun demo. Dengan akun demo, Anda dapat mulai mencoba bertransaksi
di REAL MARKET tanpa ada resiko
kehilangan uang.
Bagi Anda yang masih bingung memilih broker forex, anda dapat mencoba Akun Demo (GRATIS) di Broker FBS (klik link berikut ini untuk mendaftar).
Penulis sendiri telah mencoba cukup
banyak broker forex, dan menurut Penulis Broker FBS merupakan salah satu broker
yang paling cocok digunakan oleh pemula dikarenakan pelayanan yang diberikan
oleh FBS tergolong baik dan lengkap. Penulis sendiri memiliki pengalaman
penarikan (WD) hingga beberapa ribu USD di FBS, dan Penulis belum pernah
mengalami kendala terkait penarikan WD maupun merasakan kecurangan dari FBS. Anda dapat membaca review broker FBS disini.
4. LANGKAH 4 : UNDUH PLATFORM TRADING
FOREX (REKOMENDASI: MT4)
MetaTrader adalah platform trading
yang dikembangkan oleh MetaQuotes Software Corporation, dan menjadi platform
trading yang paling populer, bahkan digunakan oleh hampir seluruh Broker Forex
di seluruh dunia.
Anda dapat mengunduh aplikasi Meta Trader
4 pada website broker tempat Anda mendaftar. Selain itu Anda juga dapat
mengunduh aplikasi tersebut pada Google Play Store (apabila Anda menggunakan
Android).
5. LANGKAH 5 : TRADING DI AKUN DEMO
SAMBIL MENCARI SEBUAH SISTEM TRADING YANG PALING COCOK UNTUK ANDA
Akun demo adalah jenis akun yang
disediakan oleh broker forex dimana dengan akun Anda dapat melakukan trading
forex di real market, namun tidak beresiko kehilangan uang atau modal.
Akun ini dapat Anda manfaatkan untuk
mempelajari segala aspek dasar platform trading dan mencoba sistem trading yang
paling cocok untuk Anda hingga Anda mahir menguasai satu sistem trading.
6. BUKA AKUN RIIL (UNTUK PEMULA:
REKOMENDASI CENT ACCOUNT)
Akun Riil atau Akun Live adalah jenis
akun yang dapat Anda gunakan trading forex di real market dengan menggunakan uang / modal asli, sehingga
Anda perlu melakukan deposit sebelum dapat melakukan trading di akun ini.
APA ITU JENIS AKUN CENT ? DAN MENGAPA HARUS AKUN
CENT ?
Harus dipahami dulu bahwa deposit di
broker forex menggunakan mata uang dasar US Dollar, sehingga dana RUPIAH yang
kita depositkan ke broker akan secara otomatis di konversi ke USD. Sedangkan Akun
cent adalah akun forex dengan satuan cent USD.
Contohnya bila Anda melakukan deposit sebesar 100
USD di akun standar, dan anda memindahkan dana tersebut ke akun cent, maka
otomatis akun anda akan menjadi 10.000 cent USD (Note: 1 USD = 100 Cent).
Sehingga apabila kita bandingkan,
tentu saja ketahanan dana 10.000 jauh lebih besar dari pada 100 USD, sehingga
apabila anda melakukan trading menggunakan Akun Cent, maka resiko Margin Call
(MC) anda jauh lebih kecil dibandingkan apabila anda menggunakan akun standar.
Anda dapat mendaftar Akun Cent di
Broker FBS (klik untuk mendaftar).
RISK DISCLAIMER
- POTENSI PENGHASILAN dari trading forex adalah TAK TERBATAS, namun keuntungan yang dapat diraih sebanding dengan RESIKO yang JUGA TAK TERBATAS.
- Jangan menggunakan “UANG PANAS” dalam aktivitas Forex Trading. Artinya jangan gunakan uang kebutuhan sehari-hari, uang pendidikan, apalagi uang dari hasil HUTANG.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar